iqna

IQNA

Kunci-kunci
Imam Husein
Konsep Etika dalam Alquran/ 25
TEHERAN (IQNA) - Jika kita mencermati sabda Nabi saw dan Imam Husein as dalam kedua perintahnya mengenai masalah akhlak, yaitu berbuat baik terhadap keluarga dan orang di sekitar kita, dan lain-lain, maka nampaknya agama tidak hanya membahas persoalan-persoalan mendasar saja, seperti politeisme dan monoteisme, tapi... moralitas juga memegang peranan penting dan kentara dalam masalah ini. Pada dasarnya penjabaran agama dalam maqom praktik adalah etika, begitu pula maqom keyakinan adalah iman.
Berita ID: 3478871    Tanggal penerbitan : 2023/09/03

Profesor Kristen Studi Syiah di Italia:
TEHERAN (IQNA) - Pendeta Italia itu menyebut banyak kesamaan antara kepercayaan Syiah dan agama Katolik sebagai alasan ketertarikannya pada penelitian Syiah, dan menganggap pengorbanan hidup di jalan kebenaran dan keselamatan umat manusia sebagai titik persamaan antara kebangkitan Imam Husein (as) dan kehidupan Al-Masih (as).
Berita ID: 3477134    Tanggal penerbitan : 2022/08/08

TEHERAN (IQNA) - Maqtal dan tepuk dada pada malam-malam Muharram di Mazar-i-Sharif, Afganistan memiliki suasana khusus, dan ribuan pecinta Imam Husein (as) berkabung bersama untuk mengenang para syuhada Karbala.
Berita ID: 3477124    Tanggal penerbitan : 2022/08/06

TEHERAN (IQNA) - Perdana Menteri India bertepatan dengan hari kesepuluh Muharram dan peringatan kesyahidan Imam Husein (as) dalam sebuah tweet memuji keberanian dan komitmen Imam ketiga Syiah.
Berita ID: 3475641    Tanggal penerbitan : 2021/08/22

Wawancara IQNA dengan Pakar Agama Irak:
TEHERAN (IQNA) - Sheikh Bahauddin al-Jubouri, seorang ulama dan ahli agama yang tinggal di Australia, menyatakan: “Ada tanda-tanda kebangkitan Ilahi dan manusiawi Imam Husein (as) menjadi semakin luas di dunia, dan apa yang kita tahu sejauh ini kebangkitan ini hanyalah puncak dari gunung es.”
Berita ID: 3475154    Tanggal penerbitan : 2021/03/18

TEHERAN (IQNA) - Bertepatan dengan datangnya bulan suci Sya'ban dan hari raya Sya'baniyah, maka haram suci Imam Husein (as) dihiasi dengan bunga-bunga yang indah. Hari ketiga bulan Sya'ban bertepatan dengan kelahiran Imam Husein (as). (hry)
Berita ID: 3475147    Tanggal penerbitan : 2021/03/16

Dengan Para Peziarah Arbain 1442
TEHERAN (IQNA) - Sepanjang rute longmarch Arbain dari Najaf ke Karbala, maukib-maukib telah didirikan untuk menyambut para tamu Imam Husein (as), meskipun dengan sedikit makanan.
Berita ID: 3474663    Tanggal penerbitan : 2020/10/07

TEHERAN (IQNA) - Para pengikut Ahlulbait (as) mengadakan majelis-majelis berkabung di Nigeria bertepatan dengan hari Asyura pada Sabtu (30/8), meskipun ada serangan oleh pasukan keamanan pemerintah Nigeria.
Berita ID: 3474548    Tanggal penerbitan : 2020/08/31